Walaupun masih Inkjet tapi printer ini menghasilkan kualitas cetak terbaik di bandingkan dengan printer laser. Di bawah ini ada beberapa review dari situsnya langsung.
Tapi sebelumnya jika anda berniat ingin membeli printer alangkah baiknya memperhatikan beberapa tipsnya terlebih dahulu supaya tidak terjadi penyesalan di akhirnya. Silahkan klik disini untuk mendapatkan tips sebelum membeli printer.
Printer OfficeJet 6000 ini menrupakan printer Inkjet kelas 1 dibandingkan dengan printer keluaran HP sebelumnya.Printer OfficeJet 6000 ini memiliki 3 buah cartridge dengan tinta high-capacity ink cartridges dan interupsi rendah .
Memiliki kecepatan cetak maksimum 32 halaman / menit untuk cetak warna hitam atau no color dengan kualitas warna hitam bold terbaik.
Bisa menggunakan jaringan kabel atau internet untuk mencetak.
Hasil cetak bisa bertahan sampai puluhan tahun jadi sangat cocok buat cetak arsip arsip dokumen yang penting.
Untuk informasi lebih jelasnya silahkan anda kunjungi situsnya langsung di http://www.shopping.hp.com/
0 komentar:
Posting Komentar