Sabtu, 08 Mei 2010

Mengoptimalkan Pencarian Pada Search Engine Dengan Kata Kunci Yang tepat

Untuk kali ini saya coba memberikan tips bagaimana mempercepat dan mempertepat sebuah kata kunci pencarian di search engine google. Sebagai contoh ketika saya ataupun anda ingin mencari sesuatu di internet baik itu sofwer, Music MP3 ataupun Ebook dan lain lain. tentunya yang pertama anda lakukan adalah mengetikan kata kata yang berhubungan dengan yang ingin kita cari, Kata kata itu yang lebih di kenal dengan Keyword mungkin blogger smua sudah pada tahu.

Disini saya coba memberikan beberapa trik dan tips seputar kata kunci yang tepat dalam melakukan pencarian pada search engine google sehingga pencarian kita akat tepat pada sasaran.
Di bawah ini ada beberapa kata kunci yang masih jarang di gunakan ataupun di kenal yang bisa anda coba.
Sebagai contoh jika anda ingin mencari sofwer ataupun freeware anda bisa menggunakan kata kunci seperti di bawah ini.

Kata kunci untuk mencari sofwer:
Pertama buka halaman google.
lalu ketikan kata kunci pada kotak pencarian seperti di bawah ini

inurl:freeware software filetype | exe | rar | zip

Kata kunci ini memerintahkan google untuk melakukan pencarian url yang mendukung sofware dan freeware dengan menitik beratkan pada type file exe | rar | dan zip

Jika anda ingin mencari music MP3 bisa menggunakan Kata kunci seperti di bawah ini.

intitle:"index.of" mp3 [nama artis atau group band]

Kta kunci ini untuk mengindex lagu MP3 dari group band.

Sebenarnya masih banyak kata kunci yang digunakan untuk mempercepat dan mempertepat pencarian namun saya cuma mengulasnya hanya sedikit mungkin lain waktu akan saya sambung lagi.

Sebagai tips terakhir saya berikan cara yang lebih extrime lagi dalam menggunakan kata kunci.Kata kunci ini akan langsung membawa anda pada direktori sofwer itu berada.ini akan menguntungkan anda karena anda tidak perlu melakukan tahapan tahapan seperti registrasi ataupun lain lainya. disini kita bisa langsung download sofwer maupun freeware tanpa harus registrasi.

Kata kunci ini untuk menemukan directory sofwer.

"parent directory"/appz/ -xxx -html -htm -php -shtml -opendivx -md5 -md5sums

kata kunci ini digunakan untuk masuk pada direktori appz dimana sofwer biasanya tersimpan dengan melewati extensi html -htm dan yang lainya.

Kata kunci di bawah ini untuk menemukan directory MP3.

"parent directory"/ mp3 -xxx -html -htm -php -shtml -opendivx -md5 -md5sums

Kata kunci ini biasanya di gunakan untuk masuk pada direktori di mana lagu MP3 itu berada, dengan melewati -xxx -html -htm dan lain lain.

Gimana anda ingin mencoba,!! silahkan di coba saja gratis ini boz.
Jangan lupa komentnya y. Trima kasih.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ New Post Old Post ►