Biasanya e-book di buat dalam format PDF dan untuk membuka e-book ini anda menggunakan program Adobe reader. Dengan hadirnya E-book Reader ini anda tidak perlu lagi menggunakan program PDF ataupun yang lainnya, cukup dengan mendownload e-book tersebut dan anda sudah bisa membaca e-book tersebut dengan perangkat e-book reader ini.
Untuk E-book Reader ini yang saya tahu ada dua type yaitu
1. E-book reader yang Ofline
Perangkat ebook ini tidak bisa terhubung dengan internet jadi anda mesti menggunakan komputer lain yang terhubung ke internet untuk mendownload e-book-nya untuk anda pindahkan ke perangkat e-book reader ini.
2. E-book Reader Online.
Perangkat ini sudah bisa terkoneksi dengan internet sesuai dengan jaringan di tempat anda, anda tinggal mendownload e-book dari internet dan bisa anda buka langsung pada perangkat e-bok reader tersebut.
Gimana menarik bukan. E-book Reader ini tidak di jual secara offline jadi jika anda berminat untuk membelinya anda harus membelinya secara online. silahkan anda cari di toko online seperti Amazone ataupun yang lainnya. Produk e-book yang sekarang terkenal yaitu Amazone Kindle yang di bandrol seharga $259.00 lmayan mahal ya...heheee.
0 komentar:
Posting Komentar