Senin, 17 Januari 2011

Sofwer Gratis Untuk Membuat Desain Berbasis Vektor

Bagi pecinta desain vektor tentunya memiliki program favorit untuk membuat desain berbasis vektor. Banyak sofwer yang biasanya digunakan untuk membuat desain vektor diantaranya Corel Draw, Freehand, Ilustrator dan banyak lagi yang lainnya.

Untuk kali ini saya akan memberikan pilihan program atau sofwer pengolah gambar berbasis vektor yang cukup lumayan bagus dengan size yang tidak terlalu besar dibandingkan dengan sofwer pengolah vektor lainnya dan yang lebih asik lagi sofwer ini gratis.

Nama programnya yaitu Inkscape, sofwer ini merupakan Sofwer Open source yang bisa disownload dan digunakan secara gratis. walaupun program gratisan namun fitur yang ditawarkan tidak kalah dengan sofwer berbasis vektor lainnya.

Jika Anda tertarik untuk mencoba menggunakan sofwer untuk mengolah desain vektor ini silahkan kunjungi situsnya untuk mendownload di alamat ini http://inkscape.org.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ New Post Old Post ►